Penggunaan Model Pembelajaran Berbasis Peta Konsep Terhadap Hasil Belajar Fisika SMP

Authors

  • Juliper Nainggolan Universitas HKBP Nommensen
  • Bajongga Silaban Program Studi Pendidikan Fisika , Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen, Indonesia
  • Arga Fitriyani Sitorus Program Studi Pendidikan Fisika , Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen, Indonesia
  • Eka Notasya Simanullang Program Studi Pendidikan Fisika , Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen, Indonesia

Keywords:

Numbered Heads Together, Two Group Pretes-Postes Design, Validitas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil belajar Fisika antara siswa yang dibelajarkan dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe NHT pada materi getaran dan gelombang menggunakan peta konsep pada kelas VIII SMP HKBP Sidorame Medan,. Sampel penelitian adalah siswa kelas VIII SMP HKBP Sidorame Medan,. yang berjumlah 25 orang. Peneliti membagi menjadi dua kelas yaitu VIII pertama sebagai kelas kontrol dengan jumlah siswa 11 orang  dan VIII kedua sebagai kelas eksperimen dengan jumlah siswa 14 orang. Penelitian yang digunakan adalah Two Group Pretes-Postes Design. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan uji-t. Berdasarkan analisis thitung= 2,928 > ttabel= 2,069 dan Y = 49,64 + 0,412X  Pada persamaan tersebut koefisien arah regresi linear (b) = 0,412 bertanda positif artinya hasil belajar siswa dalam pembelajaran fisika pada materi Getaran dan Gelombang. dapat meningkatkan dengan menggunakan model  Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT).

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2022-03-22

How to Cite

Nainggolan, J., Silaban, B. ., Sitorus, A. F. ., & Simanullang, E. N. . (2022). Penggunaan Model Pembelajaran Berbasis Peta Konsep Terhadap Hasil Belajar Fisika SMP. Jurnal Omicron: Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1), 15-23. Retrieved from https://ejournal.uhn.ac.id/index.php/omicron/article/view/503

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)